Resep Bumbu Teh Manis



Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
10 menit
10 menit
20 menit
5 Orang

Bahan-Bahan :

  • Satu kotak teh 
  • Gula 1/4 kilogram
  • Air yang cukup panas (jangan mendidih)
  • Es batu secukupnya

Cara membuat :

  1. Tuangkan teh kotak setengah wadah kedalam teko atau panci
  2. Tuangkan air yang panas ke dalamnya, tunggu hingga air berubah warna khas teh (sekitar 3-6 menit)
  3. Ambil 2 sendok makan gula pasir kedalam gelas minuman
  4. Tuangkan air panas kedalam gelas sebanyak 1/5 yang berisi gula agar gula meleleh.
  5. Tunggu hingga gula dalam gelas agak digin, kemudian  tuangkan teh tawar kedalam gelas hingga volume air melebihi separuh gelas.
  6. Aduk-aduk hingga homogen kemudain tambahkan Es batu hingga volume air mendekati bibir gelas, biarkan beberapa menit agar dingin.
  7. Es Teh manis segar siap di konsumsi , sisa gula dan teh ita jadikan es teh untuk beberapa jam kemudian
Selamat Teh Manis siap dihidangkan untuk 5 orang